Modifikasi Ringan CBR250RR Racing Red Full Body Di Lapisi Skotlet Hitam

Warna bawaan CBR250RR Racing Red

Otofery.com – Modifikasi yang sering kali dilakukan oleh pemilik motor adalah mengganti livery bawaan dengan livery yang di sukai oleh mereka/sesuai selera mereka...Seperti yang dilakukan oleh pemilik CBR250RR yang satu ini yg berasal dari Solo.

Melalui akun instagram @albertarianto salah satu pemilik CBR250RR dengan livery Racing Red ini entah bagaimana cerita nya malah mengubah warna bawaan Racing Red yang kental akan warna merah pada sekujur body (termasuk rangka nya juga dilaburi warna merah) malah menutupi seluruh bagian body,dari fairing hingga buritan dengan warna hitam doff dengan skotlet.

Proses menutupi seluruh bagian body dengan skotlet warna hitam


Hasil nya keren juga baraya...meski warna hitam pada sekujur body & rangka warna merah sebenar nya sudah di aplikasikan pada adik nya,yakni All New CB 150 R Spesial Edition & warna hitam di sekujur body serta merah di rangka juga di ketahui sudah di aplikasikan oleh MV Agusta F4RR & Z250SL

Warna hitam & merah pada cbr250rr,mv agusta f4rr,z250sl & new cbsf SE


Berikut video nya




link hp



Contact :

Email : Feryahmad5@gmail.com
Twitter : @ahmadfery1
Instagram : @Fery_ahmad_15
Facebook : Auto Fery

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Modifikasi Ringan CBR250RR Racing Red Full Body Di Lapisi Skotlet Hitam "

Posting Komentar