Gara Gara Main Kasar,Pembalap Indonesia Ini Kena Pinalty 6 Bulan Tak Boleh Ikut Balapan Asia

Otofery.com – Viral juga nih berita mengenai pembalap Indonesia yang di pinalty 6 bulan tak boleh mengikuti balapan Asia....pembalap yg di ketahui bernama Syahrul Amin dari Yamaha Racing Indonesia...hal tersebut di akibatkan oleh ulah nya sendiri yg bermain kaki saat ARRC di buriram.

Pict by otomotifnet


Kutipan dari otomotifnet
"Diduga pembalap dengan nomor start 190 itu melakukan tendangan dan sikut yang mengenai pembalap asal Australia, Jack Mahaffy. Hal ini pun dikonfirmasi oleh Two Wheels Motor Racing (TWMR) selaku promotor Asia Road Racing Championship (ARRC)"

Yah ini benar (masalah Syahrul Amin) dia menendang, memukul, dan menyikut pembalap lain beberapa kali. Dengan ini dia dikenai sanksi selama enam bulan dimulai sejak tes pramusim 2017," ujar Paulynne Cheng selaku tim Komunikasi TWMR.

Mau balapan apa tawuran nih hahahahaa....dari kutipan otomotifnet tersebut juga di ketahui bahwa Syahrul Amin melakukan tindakan tidak fair tersebut "beberapa kali" .... Hal ini tentu selain merugikan diri sendiri juga membuat team yg di bela nya di rugikan & bikin nama baik team serta nama Indonesia tercoreng akibat pembalap yang satu ini.

Mungkin sebagian kalangan memaklumi hal tersebut akibat jiwa muda yg masih menggebu gebu...namun hal tersebut juga tak bisa di benarkan juga kali....semoga hal tersebut untuk terakhir kali nya saja & ke depan nya lebih baik lagi

Contact :

Email : Feryahmad5@gmail.com
Twitter : @ahmadfery1
Instagram : @Fery_ahmad_15
Facebook : Auto Fery

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Gara Gara Main Kasar,Pembalap Indonesia Ini Kena Pinalty 6 Bulan Tak Boleh Ikut Balapan Asia"

Posting Komentar