Modifikasi Simple Honda Vario 150 Full Body Cutting Akatsuki

Otofery.com – Matic yang paling mudah di jumpai di parkiran atau pun di jalanan adalah Honda Beat,mulai dari Beat karbu gen awal sampai Beat Esp 2016 bukan lah hal sulit untuk di jumpai,selain Honda Beat,Vario pun begitu mudah di jumpai mulai dari perkotaan sampai pedesaan.

Memiliki matic yang sangat mainstream seperti hal nya Beat-Vario series tentunya akan kesulitan bila kita sedang berada di parkiran...untuk menyiasati hal tersebut cara paling mudah adalah dengan mengubah tampilan standar dengan tampilan yang mencolok seperti hal nya Vario Livery Batik ... Selain livery batik berikut ini ada Modifikasi Simple Honda Vario 150 Full Body Cutting Akatsuki




Akatsuki merupakan sebuah kelompok antagonis dalam serial manga dan anime Naruto Akatsuki via wikipedia .... Jubah yang di kenakan tokoh akatsuki tentunya tidak asing bagi pecinta serial Naruto...nah mungkin pemilik Vario 150 ini merupakan salah satu penggemar tokoh Akatsuki/menyenangi jubah Akatsuki,untuk itu Vario 150 kesayangan nya seluruh body nya di laburi warna khas akatsuki yang memadukan warna hitam & merah.

Selain full body yang di laburi dengan seragam Akatsuki,modifikasi lain nya Velg bawaan dengan model Y di gantikan dengan velg bintang yang sudah di laburi dengan warna chrome & hitam,knalpot di ganti kan dengan knalpot free flow,serta beberapa aksessoris lain nya.

Berikut hasil lengkap Modifikasi Simple Honda Vario 150 Full Body Cutting Akatsuki







Nah sudah tampil beda dari tampilan standar nya kan ??.... Gada lagi cerita pusing menemukan motor di parkiran akibat berdampingan dengan tipe yang sama hahaha

Semoga berguna

Contact :
Email : Feryahmad5@gmail.com
Twitter : @ahmadfery1
Instagram : @Fery_ahmad_15
Facebook : Auto Fery

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Modifikasi Simple Honda Vario 150 Full Body Cutting Akatsuki"

Posting Komentar