Banyak Karbon Disematkan, Modifikasi Yamaha R25 2014 !

Otofery.com – Modifikasi pada sepeda motor tentunya sudah jadi hal lumrah dilakukan oleh banyak pengguna nya, hal tersebut tentunya sudah dilakukan sejak beberapa tahun lalu hingga sampai saat ini.

Modifikasi tentunya antara satu sama lain tak akan sama persis, tergantung selera, budget serta kebutuhan riding nya. Modifikasi yang berikut ini banyak sekali disematkan carbon pada sekujur bagian body nya.


Adalah Yamaha R25 lansiran tahun 2014 yang dijejali banyak carbon pada seluruh bagian body nya. Tak hanya carbon saja melainkan part modifikasi lain pun disematkan dan part nya pun bisa terhitung banyak, kurang lebih seperti ini part modifikasi nya

  • Wing shield : 2 tone series
  • Baut baut : Detailing Full Probolt ( sampai mesin2 )
  • Frame Slider : TZM Project ( 3 set as roda depan belakang )
  • Kaliper Brembo : 2 pin
  • Selang rem depan : Hell dan Staubly ( knock down seperti GP )
  • Master rem : Brembo RCS 19
  • Tabung master rem : Jspeed
  • Handgrip : Haris Carbon
  • Handle kopling : CRG
  • Full Carbon Kevlar
  • Tutup Tangki : AL-TECH
  • Shock belakang : G2 plus By RPM
  • Hugger : Carbon
  • Gear set : SSS BLUE
  • Rantai : SSS BLUE
  • Stop lamp : TDR
  • Footstep : YZF R3 Original Thailand
  • Knalpot : Over Original
  • Slider Knalpot : Handmade
  • Selang radiator : Samco
  • Piringan Cakram : Kitaco
  • Ban depan : Micheline (Pilot Street Radial 120/70/17 )
  • Ban Belakang : Micheline (Pilot Road 160/60/17)
  • Cover Km : Carbon
  • Cover Speedometer : Custom

Sementara hasil lengkap modifikasi nya adalah sebagai berikut













Mungkin bila dilihat secara sekilas tak akan menyangka bila part modifikasi yang disematkan sebanyak itu bila tak di share oleh pemiliknya. Memang modifikasi yang terkesan sederhana namun banyak part modifikasi yang disematkan sering kali dilakukan oleh banyak pengguna motor sport !

Contact :

Email : Feryahmad5@gmail.com
Twitter : @ahmadfery1
Instagram : @Fery_ahmad_15
Facebook : Auto Fery

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Banyak Karbon Disematkan, Modifikasi Yamaha R25 2014 !"

Posting Komentar