Ini Dia Aksesoris Resmi Suzuki GSX-R 150 & GSX-S 150,Terdapat Banyak Persamaan

Accessories GSX-R/S 150


Otofery.com – Dua sport Suzuki di kelas 150,yakni GSX-R/S 150 seperti di ketahui,memang telah di perkenalkan oleh Suzuki beberapa waktu lalu...nah seperti hal nya produk baru dari pabrikan lain nya...aksesoris resmi GSX-R/S 150 tentu oleh pihak Suzuki sudah di sediakan...apa saja ? Yuk di lanjut

Untuk GSX-R 150 sendiri terdapat 13 aksesoris resmi yg di sediakan oleh Suzuki,diantara nya :

Accessories resmi suzuki GSX-R150



1.Alarm set
2.USB Charger
3.Turn Signal Lamp
4.Winshild Stiker
5.Fuel Cap
6.Tank Pad
7.SUZUKI body Sticker
8.Rim Decal
9.Cover Protector Radiator
10.License Plat Frame
11.Rear Stand Paddock
12.Winglet
13.Box Comp Seat Tail

Perbedaan Accessories GSX-R/S150


Sedangkan untuk versi naked nya,yakni GSX-S 150...secara keseluruhan sama saja aksesoris resmi nya,namun ada beberapa part aksesoris resmi pada GSX-R 150 tidak bisa di pasang pada GSX-S 150,sebab ke dua nya beda genre ya...aksesoris resmi GSX-R 150 yg tidak bisa di pasang pada GSX-S150 adalah :

1.Turn Signal lamp
2.Winshild Sticker GSX-R150
3.Suzuki Body Sticker GSX-R150
4.Winglet

Sementara Aksesoris lain nya bisa saja terpasang pada ke dua nya,jadi aksesoris resmi GSX-S 150 terdapat 9 aksesoris resmi nya,diantara nya adalah :

Accessories resmi suzuki GSX-S 150,no 3,4,7,12 tidak bisa di pasang pada Suzuki GSX-S 150 ...di karena kan perbedaan genre antara GSX-R150 & GSX-S 150



1.Alarm Set
2.USB Charger
3.Fuel Cap
4.Tank Pad
5.Rim Decal Grey-Red
6.Cover Protector Radiator
7.Licence Plat Frame
8.Rear Paddock Stand
9.Box Comp Cover Seat Tail

Nah itu lah Aksesoris Resmi Suzuki GSX-R 150 * GSX-S150 unik memang antara kedua nya terdapat banyak aksesoris resmi yg pnp...adapun terdapat perbedaan di karena kan ke dua nya berbeda genre.

Semoga berguna

Contact :

Email : Feryahmad5@gmail.com
Twitter : @ahmadfery1
Instagram : @Fery_ahmad_15
Facebook : Auto Fery

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Ini Dia Aksesoris Resmi Suzuki GSX-R 150 & GSX-S 150,Terdapat Banyak Persamaan"

Posting Komentar