Otofery.com – Setelah pihak KTM mengejutkan khalayak umum dengan banderol harga yang sangat kompetitif dengan line up pabrikan Jepang,yakni KTM RC 250 yg bersaing dengan Ninja Mono serta KTM RC 200 selisih 5 jt an dengan CBR/R15 kini pabrikan KTM berencana akan membangun pabrik nya di Gresik Jawa Timur....pabrik nya akan di bangun di atas tanah seluas 15.000 m2,berbagai persiapan seperti lokasi serta peralatan sudah di siapkan...rencana nya dalam kurun waktu 1,5 tahun sudah beroperasi.
Pabrik yang akan di bangun tersebut akan menargetkan 600 unit dan per tahun nya bisa merakit 10.000,target tersebut akan bertambah seiring berjalan nya waktu menjadi 30.000 unit ... Dengan begitu KTM akan membutuhkan 120-150 tenaga kerja
"Kami akan rakit line up 250 cc & 200 cc pada Duke dan RC series,tahap awal produk akan di distribusikan pada jaringan dealer yang berada di Jakarta serta Bandung,lalu ke kota lain nya di indonesia" ujar Kristianto Goenadi
Meski di rakit secara lokal,namun kualitas menggunakan standar Eropa
"Meski di rakit secara lokal,namun mengenai barang yang di produksi kualitas nya akan sama...model,komponen tetap kualitas Eropa,tidak akan ada penurunan kualitas"
Nah dengan di bangun nya pabrikan di Jawa Timur tersebut selain bisa bersaing dengan pabrikan Jepang (banderol)... Hal tersebut juga bisa menjadi lahan pekerjaan bagi penduduk sekitaran Gresik juga lah ya.
Sumber : Kompas
Semoga berguna
Contact :
Email : Feryahmad5@gmail.com
Twitter : @ahmadfery1
Instagram : @Fery_ahmad_15
Facebook : Auto Fery
0 Response to "KTM Akan Bangun Pabrik Di Jawa Timur,Kualitas Tetap Standar Eropa"
Posting Komentar